Lowongan Kerja BUMN PT Pegadaian Buka 4 Loker Lulusan S1, Klik di Sini

- Senin, 6 Februari 2023 | 13:45 WIB
Lowongan Kerja BUMN PT Pegadaian Buka 4 Loker Lulusan S1, Klik di Sini (Instagram @pegadaian_id)
Lowongan Kerja BUMN PT Pegadaian Buka 4 Loker Lulusan S1, Klik di Sini (Instagram @pegadaian_id)

AYOINDONESIA.COM -- Lowongan Kerja BUMN PT Pegadaian membuka loker di beberapa bagian yang memerlukan formasi baru.

PT Pegadaian membuka Lowongan Kerja BUMN bagi lulusan S1 dengan kualifikasi yang akan diulas lewat tulisan di bawah.

Pendaftaran Lowongan Kerja BUMN PT Pegadaian akan berakhir pada Sabtu, 11 Februari 2023 sehingga pelamar loker harus segera mendaftar.

Sebelum mengetahui cara daftar loker PT Pegadaian, berikut kualifikasi lowongan kerja pada empat posisi kosong yang membutuhkan formasi baru.

1. Officer Developer Business Application

Deskripsi Pekerjaan

a. Bertanggung jawab dalam pengembangan layanan aplikasi bisnis terkait dengan lead capability, quality deliverable dan flow proses bisnis Perusahaan.

b. Memberikan support kepada team Squad, team project enterprise resources planning dan Seluruh Divisi dalam pengembangan aplikasi bisnis.

Baca Juga: Kabar Gembira! Pemprov DKI Buka Lowongan Kerja untuk 4 Posisi Mentereng untuk D3 hingga S2

c. Melakukan penanganan atau perbaikan sebagai solusi atas permasalahan teknis pada aplikasi Bisnis atau transaksional.

d. Mengelola dokumen pengembangan termasuk high/low level desain sesuai ketentuan yang berlaku.

Kualifikasi Minimum

  • Pendidikan minimal S1 diutamakan dari Jurusan IT atau yang sederajat.

  • Memiliki pengalaman bekerja pada bidang posisi yang sama minimal 4 tahun di level officer.

  • Memiliki kemampuan untuk memahami logika proses transaksi dan produk secara end to end (Fullstack Mindset) dalam pengembangan Aplikasi bisnis (core).

  • Mempunyai kemampuan dalam membangun aplikasi berbasis API untuk transaksi finansial.

  • Menguasai tools pengembangan dan modernisasi Aplikasi CI/CD, repository, unit tes dan microservices.

Baca Juga: Link Nonton Vinland Saga Season 2 Episode 5: Fox Berencana Membunuh Einar dan Thorfinn

  • Memiliki kemampuan untuk melakukan troubleshoot & performance tuning system.

  • Menguasai RDBMS, pemrograman Java dengan framework Spring dll.

  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik dan dapat bekerja dalam format teamwork.

  • Memiliki kemampuan identifikasi, analisa permasalahan dan problem solver.

  • Memiliki pengetahuan yang luas tentang perkembangan teknologi di bidang IT, agile dan dapat bekerja dibawah tekanan.

Pendaftaran loker BUMN PT Pegadaian bisa dilakukan melalui link pada URL https://bit.ly/3HTrvr5.

Halaman:

Editor: Gita Esa Hafitri

Tags

Artikel Terkait

Terkini

BTN Optimistis Tahun 2023 Kinerja Makin Gemilang

Senin, 27 Maret 2023 | 14:08 WIB

Pengguna Aktif BTN Mobile Melonjak

Selasa, 21 Maret 2023 | 11:54 WIB
X