Mengenal Wisata Quran, Wisata Edukasi Islami Terfavorit di Bandung yang Cocok untuk Anak Sekolah

- Kamis, 23 Februari 2023 | 15:46 WIB
Mengenal Wisata Quran, Wisata Edukasi Islami Terfavorit di Bandung yang Cocok untuk Anak Sekolah (pexels/pok rie)
Mengenal Wisata Quran, Wisata Edukasi Islami Terfavorit di Bandung yang Cocok untuk Anak Sekolah (pexels/pok rie)

PIN/BROS, Snack, Al-Quran/Buku Sygma, Goody Bag, DVD Belajar Qur’an dan Metode Syabana

Paket Gold

Diperuntukkan bagi umum atau masyarakat dengan biaya kunjungan Rp 200.000 /orang. Fasilitas yang akan didapatkan, di antaranya:

PIN/BROS, Snack Konsumsi, Al-Quran Hijaz Klasik, Goody Bag, Training Fun Tahsin, DVD Belajar Qur’an dan Metode Syabana lalu tambahan Makan Siang

Selain mendapatkan fasilitas-fasilitas di atas, semua paket kunjungan memiliki akses dalam melakukan beberapa kegiatan di bawah ini:

Baca Juga: All New Honda HR-V Monochrome Series, Mobil SUV Tangguh dengan Desain yang Menggoda

1. Mengetahui sejarah Al-Quran

Anda akan diajak untuk melihat gambaran sejarah perkembangan Al-Quran dari masa ke masa dengan bantuan diagram dan gambar yang terpampang di area dinding pintu masuk.

2. Memorabilia Al-Quran

Di sini Anda dapat melihat berbagai sarana yang digunakan untuk menyusun mushaf Al-Quran baik berupa dokumentasi berupa foto atau tulisan pada zaman Rasul maupun berupa barang asli secara fisik.

3. Mengunjungi pabrik percetakan Al-Quran

Di sini Anda dapat mengetahui proses mendesain, mengonsep, produksi hingga proses pendistribusian Al-Quran.

4. Mengunjungi laboratorium Al-Quran

Anda akan diajak mengunjungi sebuah ruangan untuk mengetahui seluk beluk berbagai macam mushaf Al-Quran, Quran Digital yang berteknologi epen, Tab Quran dan lain-lain dan dapat berinteraksi langsung.

5. Menonton video looping

Halaman:

Editor: Galuh Widoera Prakasa

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X