AYOINDONESIA.COM -- Artikel ini akan membahas tentang niat puasa Senin Kamis dilengkapi dengan dalil berdasarkan hadits Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam.
Dengan memahami bacaan niat dan dalil puasa Senin Kamis diharapkan akan menjadi motivasi untuk menjalankan ibadah sunnah ini.
Puasa Senin Kamis adalah salah satu puasa sunnah yang dianjurkan untuk dilaksanakan.
Baca Juga: Jadwal Puasa Sunnah Ayyamul Bidh Januari 2022 Beserta Niat Bahasa Arab dan Terjemahannya
Disebut puasa Senin Kamis karena dikerjakannya khusus pada hari Senin dan Kamis dalam setiap minggunya.
Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam semasa hidupnya tidak pernah meninggalkan puasa Senin Kamis, sehingga ini juga menjadi tuntunan bagi kita untuk mencontohnya.
Dalil tentang Puasa Senin Kamis
Merangkum dari berbagai sumber, ada beberapa hadits yang menjadi acuan sebagai dalil puasa Senin Kamis ini.
Artikel Terkait
Bacaan Doa Agar Cepat Dapat Pekerjaan dan Dipermudah Urusan
3 Bacaan Sholawat Pendek Latin dan Artinya, Sholawat IbrahimIyah, Nariyah dan Munjiyat
Bacaan Sholawat Munjiyat, Serta Keutamaan Membaca Agar Terhindar dari Musibah dan Bahaya
Bacaan Doa Awal Tahun 2022 Beserta Artinya, Agar Hidup Lebih Berkah
Bacaan Ayat Kursi Lengkap Arab Latin dan Terjemahan Serta Manfaatnya
Bacaan Niat Salat Fardhu 5 Waktu Lengkap Arab Latin dan Artinya