Latihan Soal BUMN 2023 Tipe Verbal Logical Reasoning Lengkap dengan Pembahasan dan Jawabannya

- Sabtu, 20 Mei 2023 | 20:47 WIB
Latihan Soal BUMN 2023 Tipe Verbal Logical Reasoning Lengkap dengan Pembahasan dan Jawabannya. (Pexels/cottonbro studio)
Latihan Soal BUMN 2023 Tipe Verbal Logical Reasoning Lengkap dengan Pembahasan dan Jawabannya. (Pexels/cottonbro studio)

AYOINDONESIA.COM -- Artikel ini akan membahas mengenai latihan soal BUMN 2023 untuk tipe verbal logical reasoning.

Latihan soal BUMN 2023 untuk tipe verbal logical reasoning ini diambil langsung dari soal TKD BUMN 2022 Batch 2.

Adapun latihan soal BUMN 2023 untuk tipe verbal logical reasoning yang dilengkapi dengan pembahasan dan jawabannya adalah sebagai berikut.

Teks 1 untuk nomor 1-5

Messi dan Ronaldo tinggal berdua saja di sebuah rumah. Semalam, telah terjadi pencurian di rumah Messi dan Ronaldo. Berikut ini adalah kronologi kejadian pencurian di rumah Messi dan Ronaldo.  

(1) Messi sampai di rumah pukul 18.00, membuka pintu dan kembali menguncinya.

(2) Ronaldo sampai di rumah sekitar satu setengah jam setelah Messi, membuka pintu sendiri dengan duplikat.

(3) Ketika Messi dan Ronaldo makan malam sambil menonton TV bersama di ruang tamu, terdengar suara pot bunga yang pecah.

(4) Messi pergi ke halaman depan dan melihat pecahan pot bunga yang berserakan.

(5) Ketika Messi sedang menyapu pecahan pot dan Ronaldo mencuci piring, terdengar suara langkah kaki dari loteng.

(6) Messi dan Ronaldo kembali berkumpul di ruang tamu dan baru menyadari bahwa ponsel serta dompet mereka sudah tidak ada.

Sebelum kejadian, Messi berada di dalam rumah sendirian dengan kondisi pintu terkunci.
Tidak dapat disimpulkan
Simpulan adalah benar
Simpulan adalah salah

Baca Juga: Latihan Soal BUMN 2023 Tipe Figural Lengkap dengan Pembahasan dan Jawabannya

Jawaban nomor 1

Halaman:

Editor: Galuh Widoera Prakasa

Sumber: Youtube Privat Al Faiz

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Prabowo dan Erick Thohir Kompak Hadiri HUT ke-25 PAN

Senin, 28 Agustus 2023 | 21:09 WIB
X