Ingin kuliah di UIN SGD Bandung, Ini jurusan yang Sepi peminat Tahun 2023

- Rabu, 1 Februari 2023 | 22:29 WIB
Berikut sejumlah prodi atau jurusan yang sepi peminat di UIN SGD Bandung tahun 2022 lalu. Data diolah dari laman ltmpt.ac.id. (Dok. UIN Sunan Gunung Djati Bandung)
Berikut sejumlah prodi atau jurusan yang sepi peminat di UIN SGD Bandung tahun 2022 lalu. Data diolah dari laman ltmpt.ac.id. (Dok. UIN Sunan Gunung Djati Bandung)

Cek jurusan yang sepi peminat di UIN SGD Bandung.

AYOINDONESIA.COM -- Perguruan tinggi negeri (PTN) masih menjadi incaran utama bagi para lulusan SMA yang ingin melanjutkan ke jenjang perkuliahan. karena kuliah di perguruan tinggi negeri relatif lebih murah dibandingkan swasta.

Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati atau biasa dikenal UIN SGD Bandung merupakan salah satu perguruan tinggi negeri yang ada di Bandung , jawa barat. bagi kamu para lulusan SMA sederajat yang berkeinginan untuk melanjutkan studi, kampus ini bisa menjadi salah satu pilhan.

kali ini kami akan memberikan informasi terkait daya tampung di UIN SGD melalui jalur SNBT (seleksi Nasional Berbasis Tes). Jalur ini merupakan seleksi yang dilakukan berdasarkan hasil nilai Tes Sklolastik yang berbasis komputer.

Baca Juga: Siap-Siap! CPNS 2023 Dimulai April, Tenaga Honorer dengan Kriteria ini Akan Diangkat Jadi PNS

SNBT terdiri dari dua tes saja, yaitu Tes Potensi Skolastik (TPS) dan Tes Literasi yang terdiri dari Kemampuan Penalaran Umum, Kemampuan Kuantitatif, Pengetahuan dan Pemahaman Umum, Kemampuan Memahami Bacaan dan Menulis, Penalaran Matematika, Literasi dalam Bahasa Indonesia, dan Literasi dalam Bahasa Inggris.

Berikut sejumlah prodi atau jurusan yang sepi peminat di UIN SGD Bandung tahun 2022 lalu. Data diolah dari laman ltmpt.ac.id.

1. Bahasa dan Sastra Inggris

Peminat : 108

Keketatan : 16 %

Daya tampung 2022 : 108

2. Ilmu Politik

Peminat : 216

Keketatan : 14 %

Halaman:

Editor: Aris Abdulsalam

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X