AYOINDONESIA.COM -- Harga Xiaomi Redmi Note 11 makin murah, Hp 2 jutaan dengan RAM 6GB dan memori 128GB ini layak untuk dijadikan pilihan.
Redmi Note 11 diperkenalkan sebagai model dari lini Redmi Note 11 Series yang dirilis di Idnoensia pada Maret 2022 lalu.
Hp Redmi Note 11 merupakan smartohone entry level dengan harga yang terjangkau yang kini dibanderol dengan harga yang makin murah pada Febuari 2023.
Ini tentunya menjadi kabar baik bagi pengguna smartphone Redmi di Tanah Air.
Hal ini lantaran Xiaomi pada Febuari 2023 ini banyak memberikan berbagai promo diskon menarik untuk berbagai produknya termasuk Hp Xiaomi Redmi Note 11.
Redmi Note 11 Pro dibanderol dengan harga yang makin murah.
Dengan harga 2 jutaan pengguna sudah dapat membawa pulang Xiaomi Redmi Note 11 dengan tiga pilihan warna yakni Star Blue, Twilight Blue dan Graphite Gray.
Meskipun Hp murah, akan tetapi Xiaomi Redmi Note 11 dibekali dengan spek gaming yang unggul dikelasnya.
Sebagai contoh konfigurasi RAM yang disematkan pada Redmi Note 11 adalah 6GB dengan memori 128GB.
Selain konfigurasi RAM, masih banyak lagi keunggulan yang dibawa Xiaomi Redmi Note 11.
Redmi Note 11 dibekali dengan layar Super AMOLED berukuran 6,43 inci.
Layar tersebut memiliki resolusi Full HD+ dengan refresh-rate 90Hz dan tingkat kecerahan 1000 nits.
Hp Xiaomi Redmi Note 11 mengusung kamera belakang 50 MP, ultra wide 8 MP, macro 2 MP dan kamera depth 2 MP serta kamera selfie beresolusi 13MP.
Pada aspek dapur pacu, Redmi Note 11 ditenagai dengan chipset Snapdragon 680 yang dipadukan dengan konfigurasi RAM 6 GB memori 128 GB dan RAM 4GB memori 128GB.
Artikel Terkait
Hp 5G 2 Jutaan! Perbandingan Samsung Galaxy A14 5G dengan Xiaomi Redmi 10 5G, Hp Murah Spek Gahar
27 Hp Redmi Banting Harga! Makin Murah Mulai 1 Jutaan ada Redmi Note 11 Pro 5G Januari 2023
Bocoran Spesifikasi Xiaomi POCO X5 Pro 5G, Rilis Perdana 6 Februari 2023!
Super Kencang! Xiaomi POCO F4 Bawa Skor AnTuTu Besar Isi Daya Full Cuma 17 Menit, Cek Harga dan Spesifikasinya
Duel Xiaomi 11T vs Poco F4 Usung MIUI 14 Berbasis Android 13 Bawa RAM 8GB hingga 12GB
Harga Terbaru Xiaomi 11T Xiaomi 11T Pro, Anjlok 1 Juta! Flagship Terjangkau di 2023
Harga dan Spesifikasi Xiaomi 12T 5G Indonesia, Unggulkan Sektor Kamera 108MP OIS
Anjlok! Harga Redmi Note 11 Pro Makin Murah, Bawa Chipset Gaming Sat Set Anti Lemot